Pages

Senin, 13 Februari 2012

Proses Terbentuknya Benua

Proses Terbentuknya Benua :
     Benua adalah hamparan daratan yang sangat luas yang pada bagian tengahnya bersifat kering karena tidak mendapat pengaruh dari angin laut yang basah dan lembab.
     Proses Terbentuknya Benua pada awalnya, bumi terbentuk atas seluruh benua yang merupakan satu daratan yang amat luas, belum terbagi-bagi; daratan tersebut disebut Pangean, pada masa Mesozoic terbagi atas dua bagian besar yaitu Gondwana dibelahan bumi selatan dan Laurasia dibelahan bumi utara. Proses pecahnya Benua Pangea ini terjadi sekitar 135 juta tahun yang lalu. Selanjutnya Benua Laurasia bagian barat bergerak ke utara menjauhi Benua Gondwana yang akhirnya membentuk benua Benua Amerika Utara.